[Nekad Blusukan] Sam Tung Uk: Hong Kong Tempo Doeloe

"Sam Tung Uk Museum, komplek perumahan tempo doeloe ala Hong Kong ini merupakan salah satu situs sejarah peninggalan masa lampau yang menggambarkan kehidupan masyarakat Hong Kong, khususnya masyarakat klan Hakka (marga Chan) yang berasal dari propinsi Guang Dong, China. ," lanjutnya.

2015-07-31

[Nekad Blusukan] Mui Wo: Pilih ke Air Terjun atau pantainya, ya ...

Libur t’lah tiba, libur t’lah tiba, hore… hore… Demikian sepenggal lirik lagu yang dipopulerkan penyanyi cilik di era millennium, Tasya. Lagu ini cocok sekali mengiringi perjalanan kita untuk mengisi waktu libur di hari Minggu. Bulan Agustus memang menjadi puncak musim panas di belahan Utara bumi, termasuk Hong Kong. Dan bermain air adalah pilihan yang pas untuk merayakan musim penuh keringat ini. Sebelumnya, siapkan kelengkapan liburan sesuai...

2015-07-30

[Octivity] Antara Tolikara dan Kowloon Park

Hong Kong | 19/7/2015 Sekumpuan mahasiswa Pokjar Mandiri Universitas Terbuka di Hong Kong mengadakan acara halal bihalal di Kowloon Park, Tsim Sha Tsui, Hong Kong. Acara yang seyogyanya diadakan pukul 10 pagi itu harus molor satu jam ke belakang. Cuaca panas dan gerah tak menyurutkan semangat wanita-anita luar biasa ini untuk mengikuti acara hingga selesai pukul 2 siang. Suasana makin haru manakala doa yang dipimpin oleh Siti membuat sebagian...

[Octivity] Tentang sebuah Citizen Journalism ala BMI Hong Kong dan di Sebaliknya

Tentang sebuah Citizen Journalism ala BMI Hong Kong dan di Sebaliknya Mungkin ini bukan tulisan serius. Tapi aku pribadi menuliskannya dengan sangat serius. Memang, ini hanyalah pengalaman pertama untuk aku yang hanya seorang kungyan. Tapi berbekal pengalaman menulis jurnalistik ala jurnalis warga dan fotografi serta projek film pendek, aku sedikit punya rasa percaya diri. Semoga bisa membantu meski grogi setengah mati. Dan biasanya, hal-hal pertama itu lebih berkesan ketimbang pengalaman serupa yang terulang. Ada satu hal yang membuatku...

2015-07-29

[ Nekad Blusukan ] Sam Tung Uk Museum: Hong Kong Tempo Doeloe

TSUEN WAN | HONG KONG – Hong Kong terkenal dengan kota metropolitan. Gedung-gedung bertingkat nan mewah banyak kita jumpai. Apartemen tinggi menjulang pun bertebaran. Namun, kita masih bisa menikmati komplek perumahan tempo doeloe di distrik Tsuen Wan, New Territories. Sam Tung Uk Museum, komplek perumahan tempo doeloe ala Hong Kong ini merupakan salah satu situs sejarah peninggalan masa lampau yang menggambarkan kehidupan...

2015-07-17

[Fiks-isme] Maluku Pulang Padamu [FR]

[FR] Maluku Pulang Padamu * Gedibal. Jongos! Dua kata itu mengiang di telingaku. Ada sesak yang tetiba berdesak. Ada getir dan air mata yang mulai mengalir. Sekolah tinggi-tinggi, S…S…S…S. Percuma kalo akhirnya cuma jadi tukang cuci. Mulutku terkunci. Bekuku terpaku dalam kumparan waktu. Sendiri, di sudut bumi pertiwi. Seharusnya, kamu pulang ke sini dengan ilmumu, dengan pengalamanmu untuk kamu amalkan, untuk kamu praktekkan dalam kehidupan. Aku saja yang hanya lulusan Sekolah Teknik bermental insinyur kok. Bagaimana mungkin kamu...

2015-07-15

【Fiks-isme] Pergi ke Bulan - FAPI

* Sinna Hermanto, No. 3 * Mas, bulan di langitku bulat sempurna. Ini adalah purnama kesekian kalinya aku menunggu kedatanganmu. Katanya kamu akan datang bersama rombongan untuk mengajukan proposal mimpi kita. Tapi hingga sekarang, kamu belum juga tiba. Kalo kita sudah sah, kamu bilang akan membawaku pergi ke bulan. Di sana kita bermanja-manja, berdua saja. Tapi tentunya kita menggendong 'keril' segede kulkas. Isinya bukan stok logistik,...